30 November 2008

Cerpen:Cinta Itu Masih Tersimpan

Cinta Itu Masih Tersimpan
Udara malam itu sangat cerah sekali,bintang-bintang pun keluar menunjukkan sinarnya.Seorang Pemuda duduk dalam lamunan memandangi bintang-bintang yang berkelap-kelip.dalam lamunannya dia berkata tinggal 6 bulan lagi.Tiba-tiba teman kosnya yang daritadi memperhatikan dia mengangetkan dirinya.Pemuda masih terdiam dan meninngalkan temanya itu sendirian lalu masuk kekamar dan menutup pintu.

Pemuda itu bernama juno,seorang remaja yang masih berstatus pelajar di sebuah sekolah menengah atas di jakarta.Ia memang tinggal di rumah kos karena jarak rumahnya ke sekolah yaitu di bogor jauh.Beberapa bulan terakhir ini ia memang menjadi sedikit pendiam kerena penyakit kanker di otaknya dan umurnya tinggal 6 bulan lagi.Tapi hanya dia,orang tua dan dokter yang tau.teman-teman dekatnya bahkan tidak tahu apa yng terjadi dengan dirinya.

malam ini ia tidur dengan nyenyak karena seharian tadi ia sibuk dalam sebuah acara di sekolahnya,sehingga setelah pulang sekolah ia mandi lalu tidur dan tak sempat makab malam.Seperti biasa kegiatanya terus berputar di tengah serangan penyakit ia terus berusaha untuk tetap gembira di depan teman-teman.jarang sekali ia menunjukkan muka muram kepada teman-temanya.Setiap seminggu sekali ia pergi ke dokter untuk memeriksa walaupun dokter berkata,waktunya tak banyak lagi,walaupun begitu ia tak pernah sedih dan menyerah untuk tetap hidup.Ia selalu menceritkan maslahnya kepada bintang-bintang di langit atau menulis di dalam blognya.Bagi dia itu bisa sedikit menghilangkan rasa sakit di kepalanya.

Setiap ia pulang kerumahnya orangtuanya selalu mengis melihat penyakit yang ada pada diri Juno.Tapi Ia selalu menenangkan orang tuanya dengan berkata bahwa ini memang sudah jalanya.Sisa waktunya ia jalani dengan bahagia.Ia termasuk orang yang mempunyai banyak teman dan dikenal pintar di kelasnya.

Suatu saat dimana ia berada di kos-kosan ia membuka sebuah kaleng,yang ia sebut kaleng harta karun di kaleng itu tersimpan begitu banyak kenangan dirinya sejak ia kecil.Saat ia sedang mebuka-buka sebuah cincin terjatuh,cincin itu berwarna perak.Cicin itu adalah milik seorang mantan terakhirnya yang sampai saat ini masih ia cintai.Sebenarnya di dalam dirinya masih tersimpan rasa cinta kepada mantanya mereka memang putus karenakesalahpahaman.di sisa hidupnya sebenarnya ia ingin kembali sebentar berjalan bersama mantanya yang bernama Icha,menjalin kembali hubungan yang telah putus walau hanya sebentar,tapi ia selalu takut untuk mengucapkanya kembali.

Hari demi hari berlalu dalam dirinya terus tersimpan rasa sayang terhadap mantanya.Sebenarnya pun mantanya masih sayang kepadanya tapi entah kenapa icha tak pernah bisa menjalin hubungan dengan Juno kembali.Karena merasa ia perlu mengatakan perasaanya ke Icha ia akhirnya mengatakan kalau ia masih sayang tapi ia tak pernah mengatakan bahwa ia mempunyai penyakit yang bisa merenggut nyawanya sebentar lagi,karena ia tidak mau dikasihani dan menjalin hubungan atas dasar kasihan.Berkali-kali ia terus mencoba tapi ia gagal meyakinkan masntanya sampai akhirnya ia menyerah karena waktu sudah tidak mungkin lagi dan karena ia tak mau memaksa.
Tak terasa waktunya tinggal 1 bulan lagi,dokter mengatakan bahwa ia tak boleh melakukan aktivitas yang bisa melelahkan dirinya termasuk sekolah,karena ia bisa terjatuh dan tak sadarkan diri kapan saja.Ia pun menuruti perintah dokter lalu ia berpesan kepada orang tuanya jangan pernah mengatakan kepada teman-temanya,apa yang terjadi sebenarnya.ia berpesan bilang saja kalau ia pndah sekolah.
Entah kenapa hari ini terasa tak enak bagi dirinya,padahal baru lusa ia mau pamit kepada teman-temanya kalau ia akan pindah sekolah.Karena sudah mempunyai perasaan yang tidak enak ia berpikir kalau ini sudah waktunya.ia mengambil handphone genggamnya dan mengirim pasan kepada mantanya yang berbunyi;"Cinta itu masih tersimpan untuk mu selamanya"sms balasan pun diterima dan hanya berbunyi terimakasih.setelah menerimas balasan itu ia pun terjatuh dan tak sadarkan diri.orang tuanya mendengar dan segera membawa ia kerumash sakit.Seminggu ia dalam keadaan koma,sempat sebentar ia sadar tersenyum lalu akhirnya Juno menghebuskan nafas terakhir.Ia telah pergi.
Seminggu berlalu teman-temanya bertanya kepada pihak sekolah tentang keberadaan Juno,pihak sekolah terpaksa mengatakan bahwa Juno telah meninggal karena penyakit kanker yang dideritanya sdari 4 tahun yang lalu. Icha pun segera mendengar kabar itu seakan ia tidak percaya bahwa sms dari Juno waktu itu adalah sms yang terakhir.setelah memastikan ternyata benar ia sanagat menyesal karena sebenarnya ia masih ada rasa dengan Juno.ternyata alasan utma Icha tidak bisa bersatu dengan Juno dalah supaya Juno bahagia ,Icha beranggapan bahwa bila dengan dirinya Juno tak bahagia.kini semua telash terjadi dan dalam hati Icha juga berkata bahwa "Cinta ini masih tersimpan untukmu selamanya".Sesaat ia teringat bahwa Juno mempunyai alamat blog dan dengan penasaran ia membukanya.disitu tertulis tentang perjungan Juno melawan kanker dan terlebih rasa cinta kepada dirinya.
THE END
"Kesempatan memang datang berulang-ulang kali tapi janga pernah kita berharap hal itu akan terulang terus ,karena saat kesempatan itu tak terulang lagi kita akan benar-benar kehilangan"

25 November 2008

Aku Pernah Terjatuh

AKU PERNAH TERJATUH

Saat pertama kali aku terjatuh aku sangat sedih sekali seakan semuanya telah berakhir.aku pun mengatakan kepada Tuhan,"Mengapa kau beri aku cobaan yang begitu berat ini".Saat pertama kali aku terjatuh aku merasa,aku merasa aku orang yang termalang di dunia karena mendapat cobaan yang begitu berat.Saat umurku mulai beranjak aku berpikir bahwa saat kecil seakan aku tidak ada masalah tapi sekarang sepertnya ada serentetan masalah yang menungguku.Aku sadar saat aku mulai dewasa disanalah aku mulai memilih,memilih yang baik untuk hidupku.Aku sadar kalau aku tidak bisa selalu bergantung terhadap orang lan khusunya orang tua.Semua ini aku sadari saat permenunganku di perjalanan menuju yogyakarta,saat aku kelas 2 smp.


Seakan terbangun dari tidur akupun merasa segar kembali,aku menemukan bagaimana aku bisa menyelesaikan masalahku,karena masalah itu bermula dari aku dan interaksiku.Saat ini aku berani berkata bahwa hidup adalah sebuah proses,sebuah perjalanan dan sebuah pilihan jadi kita sendiri pun tidak akan tahu apa yang akan terjadi di kehidupan yang akan datang,Tapi kita punya cukup andil untuk mempengaruhi apa yang terjadi ke depanya.Tapi satu yang penting dari semua itu adalah komitmen,Sebuah janji setia dalam diri dan didasari akan tekad.
Kini saat aku kembali terjatuh aku tidak merasa sedih,saat kini aku terjatuh aku hadapi masalah dengan senyuman.Walau kadang masalah ku ini mengganggu aku dalam segala hal bahakan nilaiku pun terkadang turun.Kadang kala aku berusaha agar orang lain tidak tahu kalau akau mempunyai masalah.
Orang yang pernah terjatuh akan tahu cara bangun saat ia kembali terjatuh untuk kedua kalinya terjatuh,Tapi orang yang belum pernah terjatuh akan sangat sakit sekali bila ia terjatuh pada saat ia diatas.Hidup adalah sebuah proses,perjalanan dan pilihan.
Heningnya malam SWB,25/11/2008

24 November 2008

What the say about love

What They Say About Love

Flavia Weedn

I Truly love you endlessly.Every day without you is like a book without pages.I Love you,I will always do for the rest of our earthly and heavenly life.
Aristotle
.
Love is composed of a single soul inhabiting two bodies.

Some People
When you are in love you will never stop thinking of someone you love.

Amanda R.Byrd
Love is the Language that our hearts use to speak to one another. For you my dear my heart sings

Sean Bawden
Love is hard to get into, but harder to get out of.

Meenu Baheti
There is nothing like love in this world unless you experience it.


21 November 2008

Dance WB



VIRGINTI DANCE
For.....tres.....to.....unos.........(inilah teriakan kami)
WB....................Ahhhh.....
suara itulah yang terdengar saat kami Virginti dance keluar dari aula seminari.....
Ya....Kami datang lagi......
Virginti Dance adalah dance anak-anak seminari yang biasa tampil saat ada acara di gonzaga.....
Sejarah dance ini berdiri sudah sejak lama,kira-kira sejak angkatan 12,jadi bisa dibilang dance ini turun temurun.....
Kali ini Virginti dance nama dance angkatan kami tampil dengan format sembilan orang berkurang satu orang dari penampilan kami satu tahun sebelumnya........
Persiapan yang kami lakukan tidak lama kami hanya butuh waktu seminggu untuk latihan....
Latihan kami adakan secara rutin setiap harinya setiap malam.....
dalam bidang make up kami dibantu oleh teman-teman kami dari gonzaga yang membawakan peralatan make up.....
Sesaat sebelum tampil kami semua sempat khawatir karena di lapangan turun hujan,tapi setelah kami semua berdoa akhirnya hujan berhenti....
Akhirnya,kami pun tampil.saat menuju keluar kami semua dikawal oleh teman-teman kami dari seminari......
kami tampil dengan maksimal seakan tidak mempunyai rasa malu....
setelah selesai kami pun teriak dengan puas......
tepuk tangan pun menghujani kami......
TUNGGU KAMI DI PENAMPILAN SELANJUTNYA........
Virginti Dance:Almo,Bekti,Carol,Edu,Gonnie,Iman,Hena,Vano,dan Eno.........

Slide Photo