28 September 2008

Biarlah Berjalan....

BIarlah...
Semua orang pasti tahu kalau menunggu itu sangat membosankan......
Tapi kenapa ada kata-kata seperti ini"Lebih baik menunggu daripada telat."Berarti lebih baik bosan daripada hal yang selama ini kita harapkan hilang tiba-tiba karena kita tidak tahan dengan yang namanya bosan......Karena ada suatu istilah bahwa dimana ada kebosanan berarti kesetiaan kita sedang diuji.....
BAnyak orang yang menyesal karena kehilangan sesuatu karena bosan.....
Karena memang penyesalan itu selalu datang terlambat....
Berarti dapat disimpulkan bahwa menunggu itu membosankan tapi dari kebosanan iti dapat kita dapatkan sesuatu yang sangat berharga.....
Kalau Anda tahu lagu jikustik yang berbunyi "walau harus menunggu 1000 tahun lamanya dan Aku masih disini untuk setia"
Dalam dua lagu itu bercerita bahwa seorang pria yangv menunggu seorang wanita,entah apa yang menarik dari wanita itu tapi yang pasti kalau pria itu mau menunggu untuk si wanita,berarti si wanita itu sangat berarti bagi si pria dan si pria akan mendapatkan sesuatu yang begitu berharga dalam hidupnya...
TApi yang menjadi masalah adalah apakah yang ditunggu itu pasti??
Kadang kala Sesuatu yang ditunggu itu tidak pasti.....
menunggu lama ternyata hasilnya hampa.....
Berarti hanya kekecewaan yang kita dapatkan.....
Berarti jalan terbaik sampai saat ini adalah biarlah semua berjalan sesuai dengan waktunya,dan jangan pernah ada yang dipaksakan karena sesuatu yang dipaksakan tidak baik.......
Biarlah mengalir tapi kita juga harus tetap berusaha jangan hanya pasrah......

Tidak ada komentar:

Slide Photo